Monday, July 22, 2019
pikiran kerekam ke Bawah Sadar
. . bahwa Pikiran adalah pelopor dari segala sesuatu. Pikiran selalu bersifat dualistik yang pada dasarnya merupakan sumber dari segala konflik yang terjadi dalam diri setiap manusia. Dualitas yang paling mendasar adalah dualitas antara ‘aku’ dan ‘bukan aku’ (subjek dan objek).
Bila seseorang mengulangi sebuah pikiran, ia akan dengan mudah mengulangi getaran pikiran yang serupa. Makin sering seseorang mengulang-ulangi sebuah pikiran, semakin kuat pula kemungkinannya untuk bergetar kembali. Sesudah banyak mengulangi, maka akan timbul kecenderungan dan zat badan mental yang dengan otomatis mengulangi getarannya sendiri. Jadi dengan pikiran, dapat dibentuk kebiasaan apa saja yang dipilih. Tak ada kebajikan yang tidak dapat diciptakan dengan pikiran. Daya-daya alam bekerja bersama manusia, apabila manusia memahami bagaimana menggunakannya dan daya-daya tersebut akan menjadi pelayannya. demikian Batin Bawah Sadar bekerja mengendapkan dan melaksanakan . .
Subscribe to:
Posts (Atom)